PENGEMBANGAN USAHA PANGAN MASYARAKAT

2018-10-17
Latar belakang adanya Pengembangan usaha Pangan Masyarakat (PUPM) adalah petani selalu merugi, rantai pasok panjang, profit marjin timpang, harga flutuasi dan lainnya.
Tujuan PUPM melalui kegiatan Toko Tani Indonesia (TTI) adalah :
- Menjaga harga di tingkat produsen
- Memotong rantai pasok
- Menekan harga di tingkat konsumen
- Merubah struktur pasar
Dengan adanya PUPM dapat menciptakan stabilitas harga pangan ditingkat produsen dan konsumen.
Oleh karena itu PUPM adalah bagian dari upaya pembangunan ketahanan pangan.